• Cara Meraih Khusyuk dalam Ibadah

    Cara Meraih Khusyuk dalam Ibadah0

    Hadila.co.id — Khusyuk dalam ibadah kedudukannya seperti roh/jiwa dalam tubuh manusia, sehingga ibadah yang dilakukan tanpa khusyuk adalah ibarat tubuh tanpa jasad alias mati. Oleh karena itu, Allah memuji para Nabi dan Rasul dengan sifat mulia ini. Mereka adalah hamba-hamba-Nya yang memiliki keimanan yang sempurna dan selalu bersegera dalam kebaikan. Allah berfirman, “Sesungguhnya mereka adalah

    READ MORE
  • Menyiapkan Masa Depan Anak Berkualitas

    Menyiapkan Masa Depan Anak Berkualitas0

    Hadila.co.id — Rasulullah Saw sangat penyayang terhadap anak-anak, baik terhadap keturunan beliau sendiri atau pun anak orang lain. Abu Hurairah Ra meriwayatkan bahwa suatu ketika Rasulullah Saw mencium Hasan bin Ali dan didekatnya ada Al-Aqra’ bin Hayis At-Tamimi sedang duduk. Dia kemudian berkata, “Aku memiliki sepuluh orang anak dan tidak pernah aku mencium seorang pun

    READ MORE
  • Rindu Apa yang Menggerakkanmu Menjalani Hari?

    Rindu Apa yang Menggerakkanmu Menjalani Hari?0

    Hadila.co.id — Bertanya dengan lirih pada diri. Rindu apa yang menggerakkanmu menjalani hari? Ayah, apakah rindu menatap wajah tercinta di rumah tersenyum menyambutmu pulang? Ibu, rindu akan lengan kokoh tempat menyandarkan sebagian beban dan pelita hati yang menyejukkan pandang? Anak, rumah nyaman, makanan enak, orang tua perhatian? Pekerja, kenaikan pangkat dan tambah besarnya gaji? Pedagang,

    READ MORE
  • Hukum Membayar Zakat Fitrah dengan Uang Bukan Bahan Pokok

    Hukum Membayar Zakat Fitrah dengan Uang Bukan Bahan Pokok0

    Hadila.co.id – Zakat fitri (atau zakat fitrah menurut istilah sebagian ulama) yaitu zakat yang dikeluarkan pada saat menjelang hari raya, paling lambat sebelum shalat Idul Fitri, untuk mengenyangkan kaum fakir miskin saat hari raya, dan hukumnya wajib. Syaikh Sayyid Sabiq Rahimahullah menjelaskan: Yaitu zakat yang diwajibkan karena berbuka dari Ramadan (maksudnya: berakhirnya Ramadan). Dia wajib

    READ MORE
  • Hukum Memakai Obat Asma, Tetes Mata, dan Telinga saat Puasa

    Hukum Memakai Obat Asma, Tetes Mata, dan Telinga saat Puasa0

    hadila.co.id – Puasa di bulan Ramadan adalah ibadah wajib yang harus dilakukan oleh setiap muslim yang ada di dunia, meski demikian datangnya bulan Ramadan membuat beberapa orang yang mengidap penyakit kabuhan seperti asma, flu dll menjadi sedikit khawatir. Beberapa orang bertanya-tanya apakah hukum memakai obat asma saat puasa dan obat lainnya meskipun obat tersebut tidak ditelan.

    READ MORE
  • Benarkah Mencium Istri Membatalkan Puasa Walaupun Tidak Sampai Jima

    Benarkah Mencium Istri Membatalkan Puasa Walaupun Tidak Sampai Jima0

    Hadila.co.id – Puasa di bulan Ramadan adalah wajib hukumnya bagi seluruh umat muslim yang ada di dunia, di bulan Ramadan semua amal baik kita termasuk puasa akan dilipatkan pahalanya oleh Allah Subhanahu wa ta’ala. Oleh karena itu wajib bagi kita untuk berpuasa kecuali ada udzur syar’i. Banyak hal yang dapat membatalkan puasa diantaranya adalah makan dan minum

    READ MORE